Description
Penjelasan
Mobil Delvac 1 5W40 (Diesel) merupakan pelumas yang memenuhi persyaratan spesifikasi API SL untuk mesin bensin yang digunakan dalam armada campuran dan memberikan performa terbaik pada mesin emisi rendah modern, termasuk unit pendingin, dan juga mesin diesel yang lebih tua dan terpelihara dengan baik
Mobil Delvac 1 5W40 (Diesel) memiliki fitur-fitur sebagai berikut :
- Pengendalian endapan sludge dengan suhu rendah dan endapan suhu tinggi.
- Mesin lebih mudah di starter dan mengurangi keausan.
- Kontrol konsumsi minyak yang baik.
- Membantu efisiensi operasional dan pengendalian biaya secara keseluruhan.
Reviews
There are no reviews yet.